64
7/26/2019 uas baru em http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 1/64 Analisis Pricing Pada Perusahaan Global Esprit BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang Masalah kebijaksanaan penetapan harga merupakan hal yang kompleks dan rumit. Untuk itu dibutuhkan suatu pendekatan yang sistematis, yang melibatkan penetetapan tujuan dan mengembangkan suatu struktur penetapan harga yang tepat. Pricing atau harga telah menjadi hal yang sensitive bagi para calon konsumen sekarang ini, ditambah lagi dengan adanya persaingan antar perusahaan agar  prodaknya dapat dilirik oleh para konsumen. Didukung oleh anggapan masyarakat dunia mengenai harga, bahwa dengan harga jual yang relative rendah dapat meningkatkan penjualan perusahaan dan menjadi lebih diingat oleh para masyarakat atau konsumen, pada pembahasan kali ini akan dibahas mengenai strategi penetapan harga pada Esprit yang dapat mematahkan anggapan-anggapan dasar mengenai hubungan pembalian dengan harga. 1.2. Identifikasi dan perumusan masalah Dalam makalah ini kita dapat mengidentiikasi pembahasan mengenai  penetapan harga pada Perusahaan !lobal Esprit sebagai berikut " #. $trategi pricing apakah yang digunakan oleh Esprit untuk dapat menembus  pemasaran global saat ini% &. 'eneit apakah yang diharapkan perusahaan Esprit dengan harga yang ditawarkan kepada konsumen% 1..!u"uan dan kegunaan #. Untuk mengetahui strategi Pricing yang digunakan oleh Esprit utuk dapat menembus pasar global

uas baru em

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 1/64

Analisis Pricing Pada Perusahaan Global Esprit

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar belakang

Masalah kebijaksanaan penetapan harga merupakan hal yang kompleks dan rumit.

Untuk itu dibutuhkan suatu pendekatan yang sistematis, yang melibatkan penetetapan

tujuan dan mengembangkan suatu struktur penetapan harga yang tepat.Pricing atau harga telah menjadi hal yang sensitive bagi para calon konsumen

sekarang ini, ditambah lagi dengan adanya persaingan antar perusahaan agar  prodaknya dapat dilirik oleh para konsumen. Didukung oleh anggapan masyarakat

dunia mengenai harga, bahwa dengan harga jual yang relative rendah dapat

meningkatkan penjualan perusahaan dan menjadi lebih diingat oleh para masyarakat

atau konsumen, pada pembahasan kali ini akan dibahas mengenai strategi penetapan

harga pada Esprit yang dapat mematahkan anggapan-anggapan dasar mengenai

hubungan pembalian dengan harga.

1.2. Identifikasi dan perumusan masalah

Dalam makalah ini kita dapat mengidentiikasi pembahasan mengenai

 penetapan harga pada Perusahaan !lobal Esprit sebagai berikut "#. $trategi pricing apakah yang digunakan oleh Esprit untuk dapat menembus

 pemasaran global saat ini%&. 'eneit apakah yang diharapkan perusahaan Esprit dengan harga yang

ditawarkan kepada konsumen%

1..!u"uan dan kegunaan

#. Untuk mengetahui strategi Pricing yang digunakan oleh Esprit utuk dapat

menembus pasar global

Page 2: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 2/64

&. Untuk mengetahui dampak pelaksanaan strategi Pricing terhadap penjualan, citra

dan target perusahaan

BAB II

#$%PAN& P'$'ILE

2.1 Identitas Perusahaan

Esprit merupakan merek ashion liestyle remaja yang berskala internasional

yang memberi kesan pintar, kemewahan, dan membawa unsure up-to-date dalam gaya

hidup. !rup Esprit membuat produk untuk wanita, pria, anak-anak dan remaja dengan

Page 3: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 3/64

 baik dari mulai sepatu, tas, pakaian, dan asesoris lainnya dengan lebih dari ()*

retailer dan lebih dari #&.*** grosir yang merambah seluruh dunia, menempati lebih

dari +#.*** meter persegi yang secara langsung dimanage oleh lebih dari )* negara.

Esprit melisensi logo kepada lisensi third-party yang menawarkan produk 

yang menunjang kualitas esprit dan mementingkan keinginan konsumen. Esprit juga

mengoperasikan kosmetik ed Earth termasuk perawatan kulit dan perawatan tubuh

lainnya. Esprit terdatar di ong /ong $tock E0change sejak #112 dan stok 

konstituen di ang $ang 3nde0, M$43 ong /ong 3nde0, 56$E 7ll-8orld 3nde0 or 

ong /ong dan $9P:/E0 ;arge4ap 3nde0 and $9P 7sia <* 3nde0.

2.2.(e"arah Perusahaan

Esprit de 4orp adalah sebuah perusahaan yang memproduksi dan

mendistribusikan berbagai mode pakaian dan aksesoris untuk wanita dan anak-anak.

untuk memupuk rasa tanggung jawab sosial di antara para karyawan dan pelanggan,

 perusahaan membangun image dan komitmen penyebab untuk sadar terhadap 73D$

dan konservasi lingkungan. $etelah melambung tinggi-proil sukses dari pertengahan#1*-an hingga akhir #1+*-an, pada tahun #11& perusahaan Esprit telah terjun ke

keadaan keuangan reputasi buruk di tempat yang tetap sampai akhir #11*-an, ketika

 perusahaan meluncurkan comeback di bawah kepemimpinan yang baru bebas

memanaatkan pengakuan merek Esprit memenangkan kemuliaan selama hari. Esprit

merek yang dipasarkan di )) negara dan tersedia di department store, toko-toko

khusus dan lebih dari 2<* toko ritel Esprit berdiri bebas. 7khir #11*-an melihat

 penambahan situs web dan katalog dipulihkan sebagai tempat pemasaran alternati 

 penting.

Page 4: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 4/64

BAB III

LANDA(AN !E$)I

.1 Pengertian %ana"emen Pemasaran *l+bal

Manajemen Pemasaran !lobal adalah proses memokuskan sumber daya =manusia,

uang, dan asset isik> dan tujuan- tujuan dari suatu organisasi untuk memperolehkesempatan dan menaggapi ancaman pasar global.

.2 Pengertian Harga

Page 5: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 5/64

$ebutan mengenai harga untuk berbagai produk tidak selalu sama dan dengan

 berbagai nama, Menurut /otler = &**& " <#+ > bahwa harga ada di sekeliling kita. ?ika

kita membayar sewa untuk apartemen, uang kuliah dan uang jasa untuk dokter atau

 perusahaan penerbangan, kereta api, ta0i dan bis mengenakan ongkos, perusahaan

 pelayanan iimum mengenakan tari, dan bank mengenakan bunga atas uang yang

anda pinjam.

Menurut 'asu $wastha pengertian harga adalah sebagai berikut " =$wastha, #11+@

&)# > A arga adalah jumlah uang = ditambah beberapa barang kalau mungkin > yang

dibutuhkan untuk mendapatkan sejumlah kombinasi dari barang beserta pelayanannya.A arga adalah salah satu dari empat bauran pemasaran, selain product,

 promotion dan place. Dan harga merupakan salah satu variabel kunci dalam teori

ekonomi mikro.

Pricing merupakan proses manual maupun otomatis dalam aplikasi harga terhadap

 pembelian dan pejualan yang didasarkan pada aktor kualitas, promosi, dan penjualan,

kampanye promosi, permintaan dari perusahaan, distribusi, kombinasi dari banyak 

 permintaan atau jalur pemasaran, dan lainnya.sistem otomatis membutuhkan lebih banyak pengaturan dan perawatan tetapi dapat mencegah terjadinya kesalahan dalam

 penetapan harga Dari deinisi- deinisi mengenai harga tersebut di atas, dapat

disimpulkan bahwa harga adalah nilai suatu barang atau jasa yang diukur dengan

sejumlah uang yang dikeluarkan oleh pembeli untuk mendapatkan sejumlah

kombinasi dari barang atau jasa berikut pelayanannya.

arga yang ditetapkan dengan baik harus memenuhi tiga syarat berikut ini "

B $esuai dengan permintaan pasar yaitu apakah konsumen akan membeli pada

kisaran harga tersebut

Page 6: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 6/64

B Mendukung positioning produk dan konsisten dengan variabel lain dalam

marketing mi0.

B Memenuhi tujuan inancial dari pihak perusahaan =laba>

$isi objecti dari harga adalah sebagai berikut "

#. 6ujuan keseluruhan, keuangan, pasar, dan tujuan strategi perusahaan

&. 6ujuan dari brand suatu produk

2. Elastisitas suatu harga konsumen dan poin harga

). /etersediaan sumber daya.

5aktor-5aktor yang Mempengaruhi 6ingkat arga

Perusahaan mempertimbangkan berbagai aktor dalam menetapkan kebijakan

harga. 6erdapat banyak aktor yang mempengaruhi perasahaan dalam menetapkan

tingkat harga bagi produknya. 7dapun aktor-aktor yang mempengaruhi tingkatharga antara lain "

7./urva permintaan

/urva yang menunjukkan tingkat pembelian pasar pada berbagai harga. /urva

tersebut menjumlahkan reaksi berbagai individu yang memiliki kepekaan pasar 

yang beragam. ;angkah pertama dalam memperkirakan permintaan karena itu

adalah memahami aktor - aktor yang mempengaruhi harga pembeli. Cegal telahmendeinisikan sembilan aktor yang mempengaruhi permintaan akan suatu

 produk yaitu " =/otler, &**&"<&&>

#. Pengaruh nilai unik.

Pembeli kurang peka terhadap harga jika produk tersebut lebih bersiat unik.

Page 7: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 7/64

&. Pengaruh kesadaran atas produk pengganti

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika mereka tidakmenyadari adanya

 produk pengganti.

2. Pengaruh perbandingan yang sulit

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika mereka dapat dengan mudah

membandingkan kualitas barang pengganti

). Pengaruh pengeluaran total

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika pengeluaran tersebut semakin

rendah dibandingkan total pendapatan.

<. Pengaruh manaat akhir  Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika pengeluaran tersbut semakin

kecil dibandingkan biaya total produk akhirnya.

(. Pengaruh biaya yang dibagi

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika sebagian biaya ditanggung pihak 

lain.

. Pengaruh investasi tertanam

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika produk tersebut digunakan

 bersama dengan aktiva yang telah dibeli sebelumnya.

+. Pengaruh kualitas harga

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika produk tersebut dianggap

memiliki kualitas.

1. Pengaruh persediaan

Pembeli semakin kurang peka terhadap harga jika mereka tidak dapat menyimpan

 produk tersebut.

'. 'iaya

'iaya merupakan aktor penting dalam menentukan harga minimal yang harus

ditetapkan agar perusahaan tidak mengalami kerugian. Perasahaan ingin

menetapkan harga yang dapat menutup biaya produksi, distribusi, dan penjualan

 produknya, termasuk pengembalian yang memadai atas usaha dan resikonya.

Page 8: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 8/64

Untuk dapat menetapkan harga dengan tepat, manajemen perlu untuk mengetahui

 bagaimana biaya bervariasi bila level produksinya berubah.

'iaya perusahaan ada dua jenis yaitu "

#. 'iaya tetap adalah biaya - biaya yang tidak dipengaruhi oleh produksi atau

 penjualan. Perusahaan harus membayar tagihan bulanan untuk sewa, gaji karyawan,

dan lainnya.

&. 'iaya variable adalah biaya yang tidak tetap dan akan berubah menurut level

 produksi. 'iaya ini disebut biaya variabel karena biaya totalnya berabah sesuaidengan jumlah unit yang diproduksi.

4. Persaingan

Persaingan dalam suatu industri dapat dianalisis berdasarkan aktor-aktor seperti"

#. ?umlah perusahaan dalam industri

'ila hanya ada satu perusahaan dalam industri, maka secara teoritis perusahaan yang

 bersangkutan bebas menetapkan harganya seberapapun.

&. Ukuran relati setiap perasahaan dalam industri.

'ila perasahaan memiliki pangsa pasar yang besar, maka perusahaan yang

 bersangkutan dapat memegang inisiati perubahan harganya.

2. Dierensiasi produk  

7pabila perusahaari berpeluang melakukan dierensiasi dalam industrinya, maka

 perusahaan tersebut dapat mengendalikan aspek penetapan harganya, bahkan

sekalipun perusahaein itu kecil dan banyak pesaing dalam industri.

). /emudahan untuk masuk =Ease oentry> dalam industri.

?ika suatu industri mudah untuk dimasuki, maka perusahaan yang sudah ada akansulit mempengaruhi atau mengendalikan harga.

D. Pelanggan

Permintaan pelanggan didasarkan pada beberapa aktor yang saling terkait dan

 bahkan seringkali sulit memperkirakan hubungan antar aktor secara akurat.

Page 9: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 9/64

?enis-?enis arga "

 Pricing  proses manual dari penetapan harga untuk perintah membeli dan menjual,

yang didasarkan pada actor seperti jumlah yang ditetapkan, kuantitas, promosi,dan

 pengiriman.

• Harga Efektif   " harga yang diterima perusahaan setelah perhitungan untuk 

 potongan, promosi, dan insenti lainnya.

• Pri,e Lining  =!aris arga> " pengunaan jumlah harga yang terbatas untuk 

semua penawaran produk.

• L+ss Leader -Harga Umpan> " suatu produk yang mempunyai harga yang

ditetapkan dibawah marjin operasi.

• Penetapan Harga Premium -Prestise  " strategi penetapan harga pada titik 

mutakhir dari kisaran harga yang mungkin

6ujuan dan /ebijakan Penetapan arga

6ujuan penetapan harga adalah sebagai berikut "

• Mendapatkan posisi pasar, sebagai contoh adalah penggunaan harga rendah

untuk mendapatkan penjualan dan pangsa pasar. Pembatasan meliputi perang

harga dan pengurangan kontribusi laba.

Page 10: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 10/64

• Mencapai kinerja keuangan, harga-harga dipilih untuk membantu pencapaian

tujuan keuangan seperti kontribusi laba dan arus kas. arga yang terlalu tinggi

mungkin tidak dapat diterima oleh para pembeli.

• Penentuan posisi produk, harga dapat digunakan untuk meningkatkan citra

 produk, mempromosikan kegunaan produk, menciptakan kesadaran, dan

tujuan penentuan posisi lainnya. isibilitas harga =tinggi atau rendah> dapat

mengurangi keeektian komponen penentuan posisi lainnya, seperti

 periklanan.

• Merangsang permintaan, harga digunakan untuk mendorong para penjual

mencoba sebuah produk baru atau membeli merek yang ada selama periode-

 periode ketika penjualan sedang lesu. $alah satu masalah yang akan timbul

adalah bahwa para pembeli mungkin membeli dalam partai besar ketika harga

kembali normal.

• Mempengaruhi persaingan, tujuan penetapan harga mungkin untuk 

mempengaruhi para pesaing yang ada atau calon pembeli. Manajemenmungkin ingin menghambat para pesaing yang sekarang untuk tidak dapat

masuk ke kpasar atau untuk tidak melakukan pemotongan harga.

Meskipun peranan aktor-aktor non-harga semakin meningkat dalam proses

 pemasaran modern, harga tetap merupakan elemen penting an tahap penting dalam

 pemasaran yang diwarnai dengan persaingan monopoli atau olgopoli.

Dalam menetapkan harga pada sebuah produk =/otler, &**& " <<*>, perusahaanmengikuti prosedur enam langkah, aitu"

Page 11: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 11/64

• Perusahaan dengan hati-hati menyususn tujuan-tujuan pemasarannya,

misalnya mempertahankan hidup, meningkatkan laba saat itu, ingin

memenangkan bagian pasar, atau kualitas produk.

• Perusahaan menentukan kurva permintaan yang memperlihatkan

kemungkinan jumlah produk yang akan terjual per periode, padaa tingkat-

tingkat harga alternati. Permintaan yang semakin tidak-elastis, semakin tinggi

 pula harga yang bisa dipasang oleh perusahaan.

• Perusahaan memperkirakan bagai mana biaya akan bervariasi pada tingkat

 produksi yang berbeda-beda.

• Perusahaan mengamati harga-harga para pesaing sebagai dasar untuk 

meneapkan harga mereka sendiri. /elima, perusahaan memilih salahsatu dari

metoda penetapan harga berikut ini" penetapan harga biaya-plus, analis

 pulang-pokok dan penetapan laba sasaran, penetapan harga nilai yang

diperoleh, penetapan harga yang sesuai dengan laju perkembangan dan

 penetapan harga dalam sampul tertutup.

• Perusahaan memiliki harga inal, menyatakannya dalam cara psikologis yang

 paling eekti dan mengeceknya untuk menyakinkan bahwa harga tersebut

sesuai dengan kebijakan penetapan harga perudahaan serta sesuai pula dengan

 para penyalur, grosir, wiraniaga perusahaan, pesaing, pemasok dan

 pemerintah.

6ipe dan metode penetapan harga

Penetapan ahrga bisa dilihat dari kacamata produsen =pabrik:pembuat produk>,

wholesaler =pedagang besar>dan retailer =pengecer>.

Page 12: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 12/64

Perusahaan menerapkan bermacam-macam strategi penetapan harga atas harga

dasar"

#. Penetapan harga geograis, dimana perusahaan tersebut memutuskan bagai

mana memasang harga bagi pembeli yang jauh, dengan memilih salah satu

dari berbagai alternati seperti penetapan harga 5F', penetapan harga

 pengiriman seragam, penetapan harga wilayah, penetapan harga titik-

 pangkalan, dan penetapan harga absorsi angkutan

&. Penetapan harga potongan dan hadiah, dimana perusahaan tersebut memberi

 potongan tunai, potongan jumlah, potongan ungsional, potongan musiman,dan hadiah.

2. Penetapan harga promosi, dimana perusahaan tersebut memutuskan untuk 

memasang hrga barang yang dirugikan, penetapan harga kesempatan-khusus

dan potongan tunai.

). Penetapan harga diskriminasi dimana perusahaan memasang harga yang

 berlainan berdasarkan pertimbangan pembeli, bentuk produk, tempat, dan

waktu yang berbeda-beda.

<. Penetapan harga produk baru, dimana perusahaan tersebut memutuskan antara

memperkenalkan sebuah inovasi produk yang dilindungi hak paten dengan

harga lintas pasar dan harga tembus pasar. Perusahaan itu menentukan

salahsatu dari sembilan strategi harga:kualitas untuk memperkenalkan sebuah

 produk tiruan.

(. Penetapan harga bauran produk, di mana perusahaan itu menentukan tingkatharga untuk beberapa produk dalam satu lini produk, dan penetapkan harga

 produk-produk pilihan, produk penawan, dan produk sampingan.

Page 13: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 13/64

'ila sebuah perusahaan mempertimbangkan untuk memulai perubahan harga,

 perusahaan itu harus secara hati-hati mempertimbangkan reaksi-reaksi pembeli dan

 pesaing. Fleh karena itu biasanya reaksi pembeli dipengaruhi oleh makna yang dilihat

 pembeli sehubungan dengan perubahan harga. eaksi-reaksi pesaing berasal baik dari

seperangkat kebijakan reaksi atau dari tasiran baru teerhadap setiap situasi.

Perusahaan yang memprakasai perubahan harga juga harus meramalkan reaksi yang

mungkin timbul dari para grosir, penyalur, dan pemerintah.

Perusahaan yang menghadapi perubahan harga yang diprakasai oleh seorang

 pesaing harus mencoba memahami maksud pesaing tersebut dan jangka waktu perubahan. ?ika dibutuhkan kecepatan reaksi, perusahaan itu harus merencanakan

lebih dahulu reaksi-reaksinya atas berbagai kemungkinan tindakan harga yang

dilakukan oleh para pesaing.

Metode Penetapan arga

Metode penentuan harga jual dengan metode 4ost Plus Pricing Method =Penetapan

harga berdasarkan biaya plus>. Dasar penetapan ini adalah menambah tingkatkeuntungan =mark up> yang standar pada setiap biaya yang dibebankan pada setiap

 barang. Pertimbangan menggunakan metode ini adalah minimnya ketidakpastian pada

 biaya dibanding permintaan. Dengan mendasarkan pada biayanya, penetapan harga

 jual ini menjadi lebih sederhana dan penjual tidak perlu lagi membuata penyesuaian

harga terhadap permintaan. Penggunaan metode ini dapat menguntungkan perusahaan

dalam memaksimalkan laba. Dengan asumsi bahwa jika seluruh perusahaan dalam

suatu jenis industri kerupuk menggunakan prosentase mark up yang sama, maka

 persaingan harga yang terjadi akan semakin berkurang. Dalam metode tersebut

 penjual maupun produsen menetapkan harga jual untuk satu unit barang yang

 besarnya sama dengan jumlah biaya per unit ditambah dengan laba yang diharapkan

Page 14: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 14/64

=marjin> pada unit tersebut, sehingga dapat diormulasikan dengan rumus sebagai

 berikut"

Proit Margin G Cet Fperating 3ncome 0 #** HCet $ales 0 #** H

BAB I/

ANALI(I( 0A(U(

Dalam perjalanan usahanya Esprit menghadapi hambatan dalam penetapan

harga yaitu "

#. Dilihat dari segi ekonomi disetiap Cegara sasaranEsprit tidak peka terhadap kondisi ekonomi yang ada dinegara sasarannya hal

ini menyebabkan adanya keterbatasan esprit dalam mendapatkan konsumen

dalam jumlah yang banyak sehingga konsumen yang dapat menjangkau

 produk Esprit adalah konsumen dari kelas menengah ke atas.

&. Pengaturan pemerintah disetiap Cegara sasaranDalam hal ini pajak yang diberlakukan pada setiap Cegara tentu saja berbeda.

6inggi rendahnya penetapan pajak tersebut tentu saja mempengaruhi

kontribusi Esprit terhadap pentapan harga. $emakin tinggi pajak yang

ditetapkan disuatu Cegara maka semakin sedikit pula kontribusi Esprit yang

diperoleh dari penjualan produk tersebut.

7lternative kebijakan penetapan harga global yang disesuaikan oleh Esprit "

#. /ebijakan harga perluasan:etnosentris/ebijakan harga ini mengharuskan harga semua produk diluar negeri sama,

dan importer yang menanggung ongkos kirim dan bea masuk impornya.

Page 15: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 15/64

Pendekatan ini yang paling sedrhana karena tidak memerlukan inormasi

 persaingan atau kondisi pasar.

&. /ebijakan harga adaptasi:polisentris/ebijakan ini mengiIinkan manajer anak perusahaan atau ailiasi menetapkan

 berapapun harga yang mereka anggap paling cocok untuk situasi yang mereka

hadapi. Pendekatan seperti peka terhadap kondisi local, tetapi biasa muncul

masalah arbitrase jika perbedaan harga pasal local melampaui biaya

transportasi dan bea masuk yang memisahkan pasar itu.2. /ebijakan harga penemuan baru:geosentris

/ebijakan harga ini tidak menetapkan harga yang sama diseluruh dunia,dan

 juga tidak juga menyerahkan penetapan harga pada anak perusahaan, tetapimengambil posisi diantara keduanya dengan selalu mempertimbangkan

keunikan setiap domestik.

Dalam menerapkan penetapan harga perusahaan esprit tidak menetapkan

harga tunggal melainkan suatu struktur harga yang mencerminkan perbedaan

 permintaan secara geograis dan biaya, kebutuhan segmen pasar, waktu pembelian,

tingkat pemesanan, dan aktor lainnya. al ini sesuai dengan penetapan harga

dalam pemasaran global dimana dalam penetapan harga yang dilakukan perusahaan Esprit menggunakan metode standardiIation yaitu, menetapkan harga

yang sama pada setiap Cegara =disesuaikan dengan kurs mata uang disetiap Cegara

sasaran> selain itu perusahaan Esprit menggunakan penetapan harga geograis yang

dijadikan dasar perusahaan untuk memutuskan bagaimana menetapkan harga untuk 

 pelanggan diberbagai lokasi dan Cegara. Dengan kata lain perusahaan Esprit ini

menetapkan harga dengan skimming price strategy yaitu penetapan harga tinggi

dimana memang Esprit memiliki keunggulan produk dengan kualitas yang tinggi

dan juga citra yang tinggi dimata masyarakat dunia dibandingkan dengan produk 

lain.

Page 16: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 16/64

Penetapan harga yang dilakukan perusahaan Esprit tidak tergantung pada

kondisi ekonomi di Cegara sasaran karena memang konsumen yang menjadi target

 penjualan Esprit adalah konsumen dengan kelas menengah keatas.

$trategi Penetapan arga dan ubungan arga dengan Cilai

Pembeli menginginkan nilai yang ditawarkan merek sesuai dengan harga yang

diberikan. Fleh karena itu terdapat adanya hubungan yang menguntungkan antara

harga dan nilai salah satu tujuan perusahaan Esprit.  Penetapan harga yang

diberlakukan manajemen Esprit terhadap produknya akan mempengaruhi proses

keputusan pembelian konsumen, kepuasan pelanggan setelah melakukan pembelian,serta loyalitas dari pelanggan yang aware  terhadap Esprit yang menyebabkan Esprit

masih bertahan di tengah persaingan pasar global.

Meyakinkan pembeli bahwa pakaian tersebut memberikan nilai yang

sebanding dengan merk !uess namun harga Esprit lebih rendah dibandingkan dengan

!uess. Jara. Merek dipromosikan oleh perusahaan sebagai suatu nilai yang unik 

sesuai harganya. Dengan kata lain, pihak manajemen memutuskan untuk bersaing atas

dasar harga yang relative sama diantara merek merek dimana para pembeli sudah

menetapkan nilai yang seimbang. $elain itu sistem distribusi yang dilakukan Esprit

yang berupa memasarkan melalui koner-konter di dalam toko toko besar secara

eksklusi, menetapkan harga pasaran Esprit yang tinggi.

arga membantu penentuan posisi produk atau jasa. eaksi konsumen

terhadap alternative harga, biaya produk, harga pesaing, serta aktor hukum dan etika

lainnya yang meningkatkan leksibilitas manajemen dalam menetapkan harga.

$trategi memilih peran dalam penentuan posisi, mencakup penentuan posisi produk 

atau merek yang diinginkan, termasuk nilai margin yang diperlukan untuk 

memuaskan dan memotivasi para penyalur. arga mungkin digunakan sebagai

komponen strategi pemasaran yang akti atau melakukan penekanan pemasaran pada

komponen bauran pemasaran lain.

Page 17: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 17/64

Esprit mempergunakan strategi harga skimming tersebut untuk mendapatkan

 posisi pasar, mencapai kinerja keuangan, mempositioningkan produk Esprit sebagai

 produk yang eksklusi, mencoba untuk menaikan rangsangan permintaan produk dan

 juga mempengaruhi persaingan yang terjadi di pasar global yang sama sama

memasarkan produk pakaian dan aksesoris yang eksklusi.

Dengan semua strategi penetapan harga yang dilakukan, perusahaan esprit

yakin bahwa dengan kualitas produk yang mereka miliki dan juga merek yang sudah

mendunia maka esprit dapat diterima dengan baik dipasar global.

Page 18: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 18/64

BAB /

0E(I%PULAN

$trategi penetapan harga sangat ditentukan oleh keputusan yang diambil oleh

manjemen mengenai bauran produk, strategi pembuatan merek, dan mutu produk.

$trategi dstribusi juga mempengaruhi pilihan mengenai bagaimana harga akan

 berhasil didalam gabungan antara strategi periklanan dan armada penjualan strategi penetapan harga juga mempengaruhi keputusan pembauran pemasaran lainnya. arga

seperti halnya komponen pemasaran lainnya, merupakan alat untuk mendapatkan

tanggapan pasar.

Produk, distribusi, harga, dan strategi promosi harus terpadu dalam strategi

 penentuan posisi program. $trategi penetapan harga untuk produk-produk baru dan

yang sudah ada adalah"

#. Menentukan tujuan penetapan harga&. Menganalisis situasi penetapan harga2. Pemilihan atau perbaikan strategi penetapan harga). Penentuan harga khusus dan kebijakan.

Perusahaan-perusahaan menggunakan strategi penetapan harga mereka untuk 

mencapai satu atau lebih tujuan. al ini mencakup antara lain " mendapatkan posisi

 pasar, mencapai kinerja keuangan, penentuan posisi produk, merangsang permintaan,

dan mempengaruhi persaingan.

7nalisis terhadap situasi penetapan harga perlu dilakukan untuk mengembangkan

suatu strategi penetapan harga terhadap kerja lini produk atau untuk memilih suatu

strategi penetapan harga terhadap suatu produk atau merek baru. Penekanan terhadap

ormulasi strategi adalah beberapa kegiatan penting mencakup analisis terhadap pasar 

Page 19: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 19/64

 produk, harga, persaingan, dan pertimbangan hukum dan etika. 7nalisis ini

menunjukan luasnya leksibilitas penetapan harga. Pemilihan suatu strategi penetapan

harga mencakup pertimbangan mengenai penentuan posisi dan visibilitas harga.

$trategi harga digolongkan berdasarkan harga perusahaan dikaitkan dengan

 persaingan dan tingkat keaktian promosi harga didalam program pemasaran. Dalam

 banyak industry para pemimpin pasar menetapkan harga yang diikuti oleh

 perusahaan-perusahaan lain di dalam industry yang bersangkutan. Penentuan harga

khusus didasarkan pada " pengaruh biaya, persaingan dan permintaan. Pelaksanaan

dan pengelolaan strategi penetapan harga mencakup penetapan kebijakan dan strategi

 penetapan harga, beberapa pertimbangan penetapan harga khusus meliputi harga,

 penetapan harga, saluran distribusi, penetapan daur hidup produk, dan hubungan

antara harga dan mutu.

$ehingga Esprit mempergunakan strategi harga skimming tersebut untuk 

mendapatkan posisi pasar, mencapai kinerja keuangan, mempositioningkan produk 

Esprit sebagai produk yang eksklusi, mencoba untuk menaikan rangsangan

 permintaan produk dan juga mempengaruhi persaingan yang terjadi di pasar global

yang yang sama sama memasarkan produk pakaian dan aksesoris yang eksklusi.

Page 20: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 20/64

D7567 PU$67/7

/otler, Philip, Manajemen Pemasaran, ?ilid 3, Edisi 3ndonesia, Edisi Milenium,Edisi

/esepuluh , Penerbit P6. Prenhallindo, ?akarta,&**&

/otler, Philip, Manajemen Pemasaran, ?ilid 33, Edisi 3ndonesia, Edisi Milenium,Edisi

/esepuluh, Penerbit P6. Prenhallindo, ?akarta,&**&

/otler, Philip dan 7rmstrong, !ary, Prinsip - prinsip Pemasaran, ?ilid &, Edisi

/edelapan,Penerbit Erlangga, ?akarta,&**#

$umarni, Murti dan $oeprihanto, ?ohn, Pengantar 'isnis =Dasar - Dasar Ekonomi

Perusahaan>, Edisi /elima, Penerbit ;iberty, ogyakarta, #11+

$utojo, $iswanto dan /leinsteuber, 5riI, $trategi Manajemen Pemasaran, Edisi

Pertama, Penerbit P6. Damair Mulia Pustaka, ?akarta, &**&

$wastha, 'asu, Manajemen Pemasaran Modern, Edisi /etiga, Penerbit ;iberty,

ogyakarta,#11+MoeIamil Iamahsari@ pemasaran internasional@ intermedia, ?akarta#11#.

/eegan, warren ?@ management pemasaran global@ alih bahasa, ale0 sindoro@

Penyunting@ bob widyhartono@ Prehalindo ?akarta@ #11($imamora, henry@

management pemasaran internasional @ jilid # 9 &@ salembah Empat, ?akarta,&***

4ateora, Philip . john l. graham@ internasional marketing@ eleventh edition@ Mc graw

hill@ &**&

Page 21: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 21/64

7PECD3K

7. ;ampiran Produk dan arga Esprit

Esprit '+r 0ids 

/atalog Produk" Esprit Dress ukensi untuk anak Perempuan - /$E*))

 

o

d

e

"

$

E

*

))

M

e

"

E

s

 p

i

Page 22: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 22/64

t

'

a

h

a

n

"

#

*

*H

 

4

o

t

t

on

8

a

n

a

"

$

e

 p

e

Page 23: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 23/64

t

i

6

e

l

i

h

at

d

i

!

a

m

 ba

$

i

I

e

"

)

6

 

s

Page 24: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 24/64

:

d

+

6

M

i

n

i

mu

m

 

F

d

er 

"

(

 p

c

s

=

4

a

m

 p

Page 25: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 25/64

u

8

a

n

a

9

 

$i

I

e

>

a

r g

a

"

 

 p

.

*

.

*

*

Page 26: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 26/64

*

,

-

:

 p

c

s

 /atalog Produk" Esprit $etelan Untuk 7nak-7nak - /$E*)2

 

o

d

e"

$

E

*

)

2

M

e

Page 27: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 27/64

"

E

s

 p

ri

t

'

a

h

an

"

(

*

H

 

4o

tt

o

n

,

)

*

H

 

P

o

Page 28: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 28/64

l

y

e

st

e

8

a

na

"

$

e

 p

e

rti

6

e

rl

i

h

a

t

d

i

!

Page 29: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 29/64

a

m

 b

a

$

i

I

e

"&

6

s:

d

(

6

Mi

n

i

m

u

m

 

F

d

e

Page 30: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 30/64

r"

(

 p

c

s

=

4

a

m

 pu

8

a

n

a9

 

$

i

I

e

>

a

g

Page 31: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 31/64

a

"

 

 p

.

+

2

.

*

**

,-

:

 p

c

s

 /atalog Produk"  Fver 7ll 5or /ids - /$E*)&

Page 32: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 32/64

 

/ o

d

e

"

$

E

*

)

+

M

e

"E

s

 p

i

t

'

a

h

a

n

Page 33: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 33/64

"

#

*

*

H

 

4

o

t

to

n

8

a

n

a"

$

e

 p

e

t

i

6

e

Page 34: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 34/64

l

i

h

a

t

d

i

!

a

m b

a

$

i

I

e"

&

6

 

s

:

d

+

6

M

Page 35: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 35/64

i

n

i

m

u

m

 

F

de

"

(

 p

c

s=

4

a

m

 p

u

8

a

n

Page 36: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 36/64

a

9

 

$

i

I

e

>

ar 

g

a

"

 

 p

.#

2

<

.

*

*

*

,

-

:

 p

Page 38: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 38/64

o

d

e

"

$

E

*

)*

M

e

"

Es

 p

i

t

'

a

h

a

n

"

Page 39: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 39/64

#

*

*

H

 

P

o

l

y

es

t

e

8

a

r n

a

"

$

e

 p

e

t

i

6

Page 40: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 40/64

e

l

i

h

a

t

d

i

!a

m

 b

a

$

iI

e

"

)

6

 

s

:

d

#

)

Page 41: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 41/64

6

M

i

n

i

m

u

m

 F

d

e

"

( p

c

s

=

4

a

m

 p

u

8

Page 42: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 42/64

a

n

a

9

 

$

i

I

e>

a

g

a

 p

.

1

<

.

*

*

*

,

-

Page 43: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 43/64

: p

c

s

/atalog Produk" Esprit $etelan Untuk anak 4owok - /$E*21

 

o

d

e

"/ 

$

E

*

2

1

M

e

"

Page 44: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 44/64

E

s

 p

ri

t

'

a

h

a

n"

#

*

*

H

 

Po

l

y

e

s

t

e

8

a

Page 45: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 45/64

n

a

"

$

e

 p

e

rt

i

6e

rl

i

h

a

t

di

!

a

m

 b

a

$

i

I

e

Page 46: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 46/64

"

<

M

 s

:

d

&

6

M

in

i

m

u

m

 

Fr 

d

e

r"

(

 p

c

s

=

4

a

Page 47: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 47/64

m

 p

u

8

a

n

a

$

i

I

e

>

a

g

a

"

 

 p

.

&

.

Page 49: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 49/64

M

e

"

E

s

 p

it

'

a

h

a

n

"#

*

*

H

 

P

o

l

y

e

s

Page 50: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 50/64

t

e

8

a

n

a

"

$e

 p

e

t

i

6e

l

i

h

a

t

d

i

!

a

Page 51: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 51/64

m

 b

a

$

i

I

e

"

#&

M

 

s

:

d

&6

a

g

a

"

 

 p

.

Page 52: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 52/64

*

.

*

*

*

,

-

:

 pc

s

 /atalog Produk" Esprit Dress 5or /id !irls - /$E*2<

Page 53: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 53/64

 

od

e

"

$

E

*

2

<

M

e

"

E

s

 p

it

Page 54: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 54/64

'

a

h

a

n

"

#

*

*

4

o

tt

o

n

8a

n

a

"

$

e

 p

e

ti

Page 55: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 55/64

6

e

li

h

a

t

d

i

!a

m

 b

a

$

iI

e

"

&

6

 

s

:

d

(

6

Page 56: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 56/64

M

i

n

i

m

u

m

 

Fr 

d

e

"

(

 pc

s

=

4

a

m

 p

u

8

a

Page 57: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 57/64

n

a

9

 

$

i

I

e

>

a

g

a

"

  p

.

#

&

*

.

*

*

*

,

-

Page 58: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 58/64

:

 p

c

s

Esprit '+r +man

Item !itle PaPal Bids Pri,e

ED4 ' E$P36 LN 7s Cew4hoc ooded /nit ?acket LN

$

- AUD 13.34

7UD &1.1<

E$P36 'lack $leeveless

4otton Dress $iIe K$- AUD 12.55

 CE8 Esprit $pring ed

6rench 4oat $ingle'reasted

K$ (-+

- AUD 63.55

Page 59: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 59/64

E$P36 Purple 4otton Dress

2-( 8orn #K

- 75.33

7DF7';E '3/3C3 '

E$P36- C86- $3JE

MED:;7!E - ;OO/ 

-78.55

LQ6! +*Rs 1*Rs E$P36

green shirt dress long top

MLQS

- 73.33

 C86 E$P36 '3/3C3

$83M$U36 seersucker halter 

tie back $

- 73.33

intage +*:1*s Esprit Purse

andbag 6ote 'ag 6omato

ed

- 74.24

intage +*s:1*s Esprit Purse

andbag 6ote 'ag Cavy- 74.24

 Cew w: tag Esprit white

graphic tee t-shirt h9m $iIe

K$

- 75.33

intage 'FD 4FC E$P36

 polka dot '7CD7!E mini

skirt $

- 726.33

Page 60: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 60/64

E$P36 Fver-the-shoulder 

andbag

- 715.55

Mint 4ondition Esprit 'lue

8raparound 6op- 78.55

E$P36 '7CD ';74/ 

$7CD7;$ 836 $M7;;

EE;

- 79.55

!irls $I 2 Esprit denim jeans

PE5E46 4FCD363FCT- AUD 5.33

Esprit 6op $iIe $ - 75.33

E$P36 $wimsuit &-P4

alter 'ikini $et : $I $ :

 C86 (

- 713.33

8hite leather Esprit sandals- 74.55

+.**

4uteT CE8 Esprit Diva $hoes

$andals eels C8F' $I (

#:&

- 73.33

Esprit straw handbag with

wood handles- 715.55

Page 61: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 61/64

Page 62: uas baru em

7/26/2019 uas baru em

http://slidepdf.com/reader/full/uas-baru-em 62/64

Berikut ini contoh dari Esprit for Man dan lampiran harga

4elana 4argo Esprit

arga yang saya tawarkan "

p. #<<.***,**

/ode barang " E$P-#<<-/$/#

 

/eterangan

lain "

 4elana pendek esprit ED4 #**H original. bahannya khakies cargo

 pants. cocok buat santay atau jalan& ke mall. perpaduan celana pendek 

ini dengan sepatu casual semacam adidas, converse sangat cocok..

celana ini terbuat dr bahan yg berkualitas tinggi karena ini produk 

original. harga counternya <)1.***